Teknik slap merupakan teknik yang penuh ritmik dan gaya perkusi. Dasar dari teknik permainan slap adalah pergerakan Thumb(T) dan Pluck(P). Maksudnya adalah menamparkan ibu jari kanan ke sebuah senar bass yang diikuti dengan cabikan jari tangan yang lain ke senar yang berbeda. Jika memainkan teknik slap, anda harus menemukan posisi yang tepat dan nyaman bagi anda. Teknik slap biasa dimainkan di aliran jenis musik funk dan R&B. Tetapi sesuai dengan perkebangan zaman, teknik ini dapat digunakan pada jenis musik apapun. Yang utama dalam memainkan teknik slap adalah mendahulukan untuk bermain bersih kemudian baru bermain cepat. Pada intinya slap itu memadukan 2 oktaf yang berbeda.
Pada tahap awal coba anda tempatkan jari telunjuk kiri di senar 3 fret ke-3, kemudian tempatkan jari kelingking kiri anda di senar 1 fret ke-5. Sekarang coba Tumb (T) and Pluck (P) di posisi jari tsb. Artinya tamparkan ibu jari kanan ke senar 3 diikuti cabikan telunjuk kanan pada senar 1. Ini yang saya maksud dari memadukan 2 oktaf yang berbeda pada nada dasar C.
Dalam permainan slap kita tidak boleh sembarang untuk memainkannya. Tidak sembarang pukul dan sembarang tarik, melainkan ada yang harus diperhatikan diantaranya, mekanisme dan scale dalam permainan slap itu sendiri. Berikut saya ingin berbagi tentang mekanisme dan scale itu sendiri. Namun untuk postingan kali ini saya akan menjabarkan dulu mengenai mekanisme bermain slap.
Mekanisme Slap:
1. Menggunakan kekuatan pergelangan tangan
Biasanya mekanisme ini digunakan untuk slap2 yang butuh kecepatan tinggi ataupun tehnik yang sulit seperti down up pluck, double pluck, dll sehingga tidak perlu menggunakan motion dan power tangan yang berlebih.
2. Menggunakan kekuatan lengan tangan
Mekanisme ini biasanya digunakan untuk slap yang cenderung lebih perkusif seperti slap2 marcus miller ( pattern drum) sehingga mempunyai hentakan yang lebih terasa dan lebih bertenaga. Sedangakan Flea merupakan gabungan keduanya. Apabila dia membutuh slap bertenaga dia menggunakan tenaga dari lengan, apabila mau yang lebih speed dia menggunakan tenaga dari pergelangan tangannya.
Pada tahap awal coba anda tempatkan jari telunjuk kiri di senar 3 fret ke-3, kemudian tempatkan jari kelingking kiri anda di senar 1 fret ke-5. Sekarang coba Tumb (T) and Pluck (P) di posisi jari tsb. Artinya tamparkan ibu jari kanan ke senar 3 diikuti cabikan telunjuk kanan pada senar 1. Ini yang saya maksud dari memadukan 2 oktaf yang berbeda pada nada dasar C.
Dalam permainan slap kita tidak boleh sembarang untuk memainkannya. Tidak sembarang pukul dan sembarang tarik, melainkan ada yang harus diperhatikan diantaranya, mekanisme dan scale dalam permainan slap itu sendiri. Berikut saya ingin berbagi tentang mekanisme dan scale itu sendiri. Namun untuk postingan kali ini saya akan menjabarkan dulu mengenai mekanisme bermain slap.
Mekanisme Slap:
1. Menggunakan kekuatan pergelangan tangan
Biasanya mekanisme ini digunakan untuk slap2 yang butuh kecepatan tinggi ataupun tehnik yang sulit seperti down up pluck, double pluck, dll sehingga tidak perlu menggunakan motion dan power tangan yang berlebih.
2. Menggunakan kekuatan lengan tangan
Mekanisme ini biasanya digunakan untuk slap yang cenderung lebih perkusif seperti slap2 marcus miller ( pattern drum) sehingga mempunyai hentakan yang lebih terasa dan lebih bertenaga. Sedangakan Flea merupakan gabungan keduanya. Apabila dia membutuh slap bertenaga dia menggunakan tenaga dari lengan, apabila mau yang lebih speed dia menggunakan tenaga dari pergelangan tangannya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar